Tips Cegah Penyakit Jantung Dengan Jeruk Bali Tips Cegah Penyakit Jantung Dengan Jeruk Bali:KUMPULAN INFO DAN TIPS KELUARGA ANDA Tips Cegah Penyakit Jantung Dengan Jeruk Bali - KUMPULAN INFO DAN TIPS KELUARGA ANDA

Senin, 18 Oktober 2010

Tips Cegah Penyakit Jantung Dengan Jeruk Bali


INFO DAN TIPS ANDA:Kandungan pectin dalam jeruk bali lebih banyak dibanding jeruk lainnya. Pectin inilah yang mampu menurunkan kolesterol sekaligus mengurangi risiko penyakit jantung. Kenyataan tersebut diungkapkan oleh peneliti asal Israel dengan melibatkan 57 orang dengan kadar kolesterol tinggi dan baru mengalami operasi bypass pembuluh darah koroner.

Kandungan lemak yang sangat tinggi menyebabkan tubuh pasien kebal terhadap obat-obatan yang biasa dipakai untuk menurunkan kolesterol.

Nah, pasien yang diberi jeruk Bali berdaging buah merah dan putih terbukti mengalami penurunan lemak darah, sedangkan pasien yang tidak diberi jeruk Bali sama sekali tidak mengalami perubahan apapun.

Daging jeruk Bali yang berwarna merah disinyalir lebih efektif menurunkan kadar lemak darah, khususnya trigliserida. Kandungan likopen pada jeruk Bali pun nyatanya dapat meningkatkan daya tahan tubuh. Bahkan ekstraknya pun mengandung antibakteri dan antioksidan yang bisa melancarkan sistem lambung. Temuan-temuan ini dilaporkan dalam Journal of Agricultural and Food Chemistry. So Moms, melihat begitu banyak manfaatnya, rasanya jeruk Bali wajib masuk dalam daftar belanja bulanan Anda selanjutnya, ya!

Related Posts by INFO TIPS ANDA



INFO DAN TIPS TERBARU|BERITA|OLAH RAGA|NUSANTARA|BUDAYA|ANEKA RAGAM|MOVIE INFO|Tips Wanita |Tips Keluarga |Tips Kesehatan |Tips Kecantikan
Stumble
Delicious
Technorati
Twitter
Facebook

0 Comments:

Posting Komentar

Arsip Blog

free counters W3 Directory - the World Wide Web Directory Feedage Grade B rated I'm listed in Personal backlink checker http://infodewasaku.blogspot.com/
 

KUMPULAN INFO DAN TIPS KELUARGA ANDA Copyright © 2010 LKart Theme is Designed by Lasantha