Tips Membersihkan Karpet Tips Membersihkan Karpet:KUMPULAN INFO DAN TIPS KELUARGA ANDA Tips Membersihkan Karpet - KUMPULAN INFO DAN TIPS KELUARGA ANDA

Rabu, 13 Oktober 2010

Tips Membersihkan Karpet


INFO DAN TIPS ANDA:Karpet bisa kita gunakan sebagai penghias lantai agar terlihat lebih cantik dan semarak. Agar karpet selalu bersih dan tampak indah di bawah ini ada beberapa cara untuk membersihkannya :
  1. Pindahkan terlebih dahulu barang atau perabotan yang ada di sekitar karpet.
  2. Di ruangan yang banyak dilalui orang, semprotkan sedikit cairan deterjen terlebih dahulu untuk membantu membersihkan kotoran di dasar karpet.
  3. Gunakan penyedot debu. Mulailah dari satu pojok berjalan mundur ke tengah kemudian pindah ke pojok yang lain. Bila bagian bawah karpet bisa dibuka, sedot juga bagian di balik karpet.
  4. Jangan menggunakan pemutih untuk menghilangkan kotoran pada karpet wol.
  5. Setelah dibersihkan secara menyeluruh, ulangi penyedotan debu sekali lagi sehingga lantai dan karpet akan terlihat lebih bersih dan terasa nyaman.

Related Posts by INFO TIPS ANDA



INFO DAN TIPS TERBARU|BERITA|OLAH RAGA|NUSANTARA|BUDAYA|ANEKA RAGAM|MOVIE INFO|Tips Wanita |Tips Keluarga |Tips Kesehatan |Tips Kecantikan
Stumble
Delicious
Technorati
Twitter
Facebook

0 Comments:

Posting Komentar

Arsip Blog

free counters W3 Directory - the World Wide Web Directory Feedage Grade B rated I'm listed in Personal backlink checker http://infodewasaku.blogspot.com/
 

KUMPULAN INFO DAN TIPS KELUARGA ANDA Copyright © 2010 LKart Theme is Designed by Lasantha